Kerja Vs Cinta



Kerja menyita hampir separuh dari waktu kita dalam sehari. Belum terhitung lembur, meeting di luar kantor dan lain sebagainya. Beberapa hari yang lalu @jetveetlev mengupas beberapa hal yang berkaitan #kerjavscinta .. selamat menyimak, semoga kerja dan cinta anda semakin menyenangkan!!! :P

1. Kedua belah pihak harus paham kalau masing-masing sibuk saat dikantor. Jadi jangan marah kalau sms/bbm balesnya lama.
2. Ada banya cara berkomunikasi dengan pacar/gebetan selama lagi kerja. BBM/YM/dll.
3. Sadar dan pahami bahwa komunikasi ini tidak perlu intense terus menerus. Yang penting harus ada.
4. Beda dengan yang belum kerja and bisa pacaran tiap hari, pekerjaan kantoran waktunya terbatas jadi ketemunya weekend aja.
5. lalu apakah yang ketemu tiap hari akan lebih baik daripada yang ketemu weekend? Belum tentu! Ini tergantung pola romansanya.

6. Dalam hubungan , tatap muka dan sentuhan itu penting. Nah untuk mengakali itu dalam hari kerja, kita gunakan komunikasi lain.
7. Sesibuk-sibuknya kamu saat bekerja, kamu pasti masih bisa sms/BBM waktu lunch atau pulang . Dan juga telpon.
8. Kompromi dan komunikasi penting bagi pasangan yang sama-sama sibuk kerja. Jadi pastikan ini terjalin baik dan seimbang.
9. satu telpon singkat dari partner anda sebelum todur jauh lebih manis daripada ratusan cerita cinta via BM.
10. Komunikasi ini baiknya seimbang, jgn dari salah satu aja. Dan bukan berbentuk ngecek “ dimana, sama sape, kemane”
11. kalo komunikasinya berbentuk ngecek aja, jadinya kayak satpam laporan terus. Jangan!
12. Sesekali pulanglah lebih awal dari kantir dan ajak partner anda untuk dinner bersama di hari kerja.
13. Variasi seperti menjemput, dinner bersama, lunch bersama, walau sebentar pasti terasa lebih mantap dibanding wiken.
14. Sebuah telepon singkat di tengah hari untuk ingetin lunch juga terasa lebih baik dibanding puluhan sms lunch.
15. Nah karena itu utk yang pacaran dan waktunya limited, harus dewasa dan secure soal kegiatan masing-masing pasangan.

Nah itu tadi buat yang punya pasangan. Trus yang jomblo tapi sibuk kerja gimana? Sabar .. abis ini ..

16. Luangkan waktumu selepas kantor utk bersosial , nongkrong.
17. Sisihkan waktumu untuk bersosialisai, penting bagi yang jomblo supaya skill sosialnya meningkat.
18. Kalau hari kerja udah padat sekali, maka wajib keluar di hari sabtu/minggu/jumat malam.
19. Sibuk dari senin-jumat, maka hari sabtu telpon temanmu dan keluar dari rumah untuk bersosial. Wajib.
20.  Kalau kamu kerja di daerah perkntoran maka lunch adalah waktu yang tepat untuk nge-hit.
21. Saya tau lelahnya senin-jumat, tapi ingat kita punya sabtu / minggu untuk keluar dan bersosial. Use it!
22. Sebenarnya bisa juga utk mencari2 lewat socmed, tapi tetap saja kamu perlu sosial di dunia nyata bukan maya.
23. Utk yang single sebenarnya lebih mudah karena waktunya anda benar-benar untuk anda sendiri. Jadi atur sebaikmungkin.
24. Manajemen waktu itu penting dikuasai oleh single/pacaran. jadi kuasailah.
25. Alumni @hitmansystem yang pekerja biasanya mengambil jumat malam / sabtu utk bersosialisasi dan ngehit.
26. Bertemu org asing , bersosial dan followup di hari kerja dan date di akhir pekan. Ini cth manajemen cinta nya.
27. Ya kalau kamu masih kesulitan mengatur ritme kerja kamu, ya apalagi ngatur ritme percintaan kamu.
28. Kalau gebetan kamu gak kerja, dan kamu kerja. Maka gunakan BBM/YM/SKYOE utk berkomunikasi kala kerja. Sesekali saja.
29. Yg mana prioritas? Pacaran / kerja? Dua2nya. 100 persan saat kerja, dan 100 persen saat udah berdua.
30. Maksudnya , ketika kerja ya kerjaan yg jad prioritas. Saat pacaran ya momen pacaran jgn malah BBMan.
Jadi atur waktu anda sebaik2nya, seimbangkan antara waktu bersosial, pribadi dan kerja.


1 comment:

  1. hmmm... eh... bisa dibaca disini..
    asiiikkk... thanks Sista Feb yg udah nge're-post... ^_^

    ReplyDelete